FarmSatoshi Enjoy Free Satoshi!

Selasa, 26 Mei 2015





Farmsatoshi : Game Farming Yang Menghasilkan Bitcoin
Farmsatoshi adalah game simulasi farming yang berternak hewan yang nanti hasil ternaknya di tukar ke bitcoin. Game ini di sponsori perusahaan wallet bitcoin yaitu xapo. seperti hal-halnya game farming lain-nya kita harus membeli hewan supaya mendapatkan hasil ternak. Di farmsatoshi kita di berikan modal awal untuk membeli hewan dan juga dapat meminjam uang untuk membeli hewan. Namun jika kita meminjam kita harus memayarnya nanti, Jadi kita punya hutang dengan farmsatoshi-nya.


Sekian penjelasan awalnya, Kita lanjut ke cara bermain farmsatoshi itu sendiri. Pertama anda harus membuat akun-nya terlebih dahulu.
1. Sebelum bermain, kalian harus mendaftar terlebih dahulu silahkan daftar langsung DISINI
2. Setelah daftar silahkan Login, dan sekarang waktunya kita bermain
3. Cara bermain cukup mudah buat kalian yang baru pertama bermain, kalian cukup ikuti saja
    QUEST untuk setiap levelnya, misalnya untuk mencapai level 2 kalian harus membeli hewan
     yang  bernama Pekin Duck.
4. Untuk membeli hewan, kalian cukup klik Market dan pilih Animal lalu silahkan cari atau pilih
     hewan yang ingin dibeli (membeli dengan satoshi yang kalian punya setelah daftar tadi) 


5. Untuk level-level berikutnya, kalian cukup ikuti instruksi yang tertera pada setiap kolom level.
    Setiap naik level akan ada hewan ataupun item yang terbuka kuncinya, sehingga bisa
    memudahkan kita untuk mendapatkan hasil ternak yang lebih banyak.
Farmsatoshi : Game Farming Yang Menghasilkan Bitcoin
6. Nah untuk mendapatkan hasil ternak, kalian bisa megambilnya di Farm pilih Ranch lalu klik  
    Collect pada setiap hewan yang ingin diambil hasil ternaknya.


7. Selanjutnya, kalau sudah diabil hasil ternaknya atau hasil ternaknya sudah banyak, lalu kalian
    bisa   mejual hasil ternak tersebut, dengan cara klik Bank lalu kalian pilih hasil ternak yang
    ingin  dijual.

8. Setelah kalian jual, maka kalian akan mendapatkan uang (berupa satoshi) dan kalian bisa
    mengirim  (Withdraw) uang tersebut ke wallet Bitcoin Anda bisa melalui XAPO ataupun wallet        lainnya pada halaman Bank. Saya menyarankan agar kalian menggunakan XAPO, karena 
    proses withdrawnya instant dan otomatis Untuk wallet lainnya (selain XAPO) saya belum          
    mencobanya.

   Buat yang belum punya wallet Xapo bisa langsung buat DISINI
Farmsatoshi : Game Farming Yang Menghasilkan Bitcoin
Farmsatoshi : Game Farming Yang Menghasilkan Bitcoin 

9. Dan jangan lupa untuk membeli air dan makanan untuk hewan ternak kalian ya, dan
    usahakanjangan sampai habis agar tidak mengurangi hasil ternak yang didapatkan, Oke.
Farmsatoshi : Game Farming Yang Menghasilkan Bitcoin

10.  Dan menu-menu lainnya adalah menu profil,referral dan chat.
       Profil = Untuk melihat data anda dan merubah password anda.
       Referral = Untuk mengajak teman anda bermain dengan anda sebagai upline nya.
       Chat = Untuk chatting dengan user lain.
Jangan lupa perhatikan "STAT" untuk melihat persediaan makanan dan menuman hewan ternak anda.

Farmsatoshi : Game Farming Yang Menghasilkan Bitcoin

Sepertinya di farmsatoshi tidak ada minimum payout-nya. Jika anda menggunakan wallet xapo withdraw akan di lakukan dengan instant. Dan untuk mengirim ke alamat bitcoin selain xapo anda harus mem-verify akun farmsatoshi anda dengan xapo terlebih dahulu.
Nah kira-kira begitulah cara bermain di farmsatoshi anda tinggal memahaminya saja. Farmsatoshi disebut-sebut sebagai faucet bitcoin yang sangat unik yaitu berupa game farming.

Selamat beternak hewan di FarmSatoshi, semoga Cara Main dan Dapatkan Bitcoin Gratis di Game FarmSatoshi dapat menghasilkan banyak bitcoin, silahkan mencoba !